Wednesday, March 30, 2011

Perlukah Memasang Iklan di Blog ?

Perlukan memasang iklan di blog kita ? Itu masih jadi tanda tanya oleh seorang blogger. Tau kenapa, karna setiap blogger tujuannya hanya satu yaitu ingin meraup penghasilan dari blog nya. Mungkin ada yang tujuannya berbeda, tapi sebagian besar pasti tujuan blogger adalah meraup penghasilan dari keringetnya sendiri.


Tapi yang masih tanda tanya adalah perlukah kita memasang iklan di blog kita ? blogger mendapatkan penghasilan ada berbagai cara. Ada yang lewat sistem Publisher, dan juga ada yang direct atau sebagainya.
Seorang publisher blog, pasti harus menaruh iklan iklan di blog kita.

  • Sisi positifnya kita meraup untuk 5-10% dari setiap klik nya.
  • Sisi negatifnya blog seperti spam, banyak iklan di mana mana dan pastinya bisa berat. Blog anda akan kebanjiran javascript.
Jadi anda lebih pilih yang mana ?? hm jika anda ingin ambil positifnya, dan tidak mau negatifnya ada solusinya loh. Semua pasti ada solusinya, bagaimana tinggal kita memikirkannya.
Selamat Berjuang :) !

0 comments:

Post a Comment